08 April 2013

Cara Mendaftar Radio Streaming Di Nux Serta Download Nux Radio Untuk Android

<img alt='katalog radio internet seluruh indonesia' src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiRexDg8MEeSdZj0dBb-LoDQfy-0nxtJYA_BnShdUaOby9OecD5c-Sjy3Ct6y373CRnXtrpzAkwF9xTRW5cR43uUlGKsry9mo_kR0fmvSn5pvHTif6nzXTvZm4zn-LQEGi38VgeVLOoyZWw/s1600/nux+radio.jpg'/>Nux Radio merupakan katalog Radio Online yang ada di seluruh Indonesia, dimana kita bisa mendengarkan radio yang sudah memiliki Streaming melalui Nux. Lebih dari 1000 radio internet Indonesia saat ini menggunakan layanan Nux Radio, dan lebih kurang 1 juta orang setiap minggunya telah mendengarkan radio streaming di Nux. Layanan Nux bersifat cuma - cuma atau gratis dimana cara penggunaanya juga mudah serta sederhana. Anda cukup mendaftarkan radio yang sudah memiliki server streaming, selanjutnya radio sobatpun bisa di dengarkan terutama melalui aplikasi Nux yang diperuntukkan untuk Blackberry dan Android. Untuk pendaftaran, ikuti panduan saya di bawah ini.

Cara Daftar Radio Streaming Di Nux Radio :
  • Kemudian isi Formulir Radio yang sobat ingin daftarkan secara lengkap. Seperti gambar dibawah ini.
<img alt='cara mengisi form pendaftaran radio streaming' src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhg4YAmsWIoP3ye849U8mvhZREnyKS5CfKpFMjW2IsQZaUlrTHeHdZJozfzikR9IMLQRhIQGhfuGm7AyU6m-FmiWvcwrBceKbltHIRp0Z7sy-7IlaxfyCJWt4f75MdksNTtHiGlS6lfk66x/s1600/daftar+streaming+radio+di+nux.jpg'/>
Tanda bintang merah merupakan kolom yang harus di isi. Untuk URL streaming biasanya berupa IP address dan Port Streaming. Anda juga harus mengisi Encoder streaming ( MP3 atau AAC ). Account twitter sangat penting agar anda bisa masuk sebagai Admin dalam mengelola radio streaming sobat.
  • Setelah semua lengkap, anda tinggal mengklik button dibawah chapta. Dan sobat akan menerima notifikasi dalam kurun waktu paling lambat 3x24jam. Sangat mudah bukan? yang penting apa yang kita isi benar sesuai dengan setting yang ada di streaming radio kita.

Download Aplikasi Nux Radio untuk Android, Blackberry, iPhone, serta PC :
<img alt='cara download aplikasi gratis nux radio di android' src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg6WGtOxZnKQSdUpoGUvCh45YdHk4v4Iy_klhaJzS4RehTwfqF5L8hp3xR1NnwwVF8TY180y8dkD1yRN0tYV4JR5oGpBmHZBwtGdWwOgJSYz1cqhmWFQr0xxKHmem-EgllXm2xK-FNv-W7o/s1600/nux+radio.png'/>
Nux Radio
Anda bisa mendengarkan radio streaming dari seluruh propinsi yang ada di Indonesia, yang sudah terdaftar di Nux melalui smartphone Android sobat.










<img alt='cara download aplikasi radio dihital yang merupakan aplikasi gratis dari nux radio untuk android' src='https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjtn0PgfQ5t2lXUTld8MWDMYf1gZ2cX_nAwn89FOWFoECT3lGDX9Vr7FxMPAmw9XelOV9GWKJKzEJFJJqzyTaWECu8QmkKWBiCLs4bF46hN3EHaMsMX-21BQGgfLqR7zA0nC7RoD0uM9K9_/s1600/radio+dihital.png'/>
Radio Dihital

Radio Dihital merupakan aplikasi yang juga buatan Nux Radio, jika aplikasi Nux Radio di atas tidak kompatible dengan android sobat.










Sedangkan untuk Blackberry, iPhone, serta PC Windows atau Notebook silahkan menuju link : http://bb.radiointernetindonesia.com/

Selamat mencoba.

5 comments:

  1. pingin juga punya radio sendiri, cuma ga kuat streamingnya setiap hari :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. bener,,coba disini bandwidthnya murah, pasti kita punya radio streaming sendiri

      Delete
    2. bang mo tanya pas ngisi url streaming tu ip dan portnya di gabung jadi 1?? tanpa spasi?? *mmohon bantuanya ^^

      Delete
  2. bang pas ngisi url streaming itu di isi ipnya trus lansung port nya jjuga,jadi ip dan port disambung gitu?? tanpa spasi?? *mohon bantuanya ^^

    ReplyDelete
    Replies
    1. tepat sekali...misalkan...192.168.1.1:9000

      Delete

Mohon untuk tidak menyertakan link aktif pada setiap komentar.
Dan maaf kalau respon agak lambat, mungkin karena kesibukan saya. Terimakasih